1: Antara keretapi bawah tanah, teksi dan kereta sendiri, yang mana paling kerap anda naiki? Apa sebabnya?
>>> Saya belum pernah menaiki keretapi bawah tanah, nggak tahu apakah di Indonesia sudah ada atau belum, yang pasti di daerah saya belum, bahkan keretapi belum ada, ya paling teksi atau bemo kota.
2: Pada pendapat anda, apakah kebaikan dan keburukan pembinaan sistem keretapi bawah tanah di sesebuah bandar raya?
>>> Menurut saya kebaikannya, dapat memperlancar arus transportasi dan memperkecil macet. Keburukannya, mungkin biayanya terutama biaya pembuatan dan sebagainya cukup mahal terutama bagi negara-negara berkembang.
Itulah pendapat singkat saya.
M. Jayadi D.
Lombok Timur
INDONESIA