Ambil patung tanah harimau sebagai contoh. Muka depan kepala harimau ditonjolkan: matanya bundar dan besar, dan dahinya lebar. Di kedua telinga dan pipinya terlihat burung dan bunga yang bergerak-gerak karena disambung dengan pegas. Di dahi lebar harimau terlukis bunga peoni yang melambangkan kemakmuran dan kebahagaiaan. Di kedua pipinya terdapat gambar delima, tangan Buddha dan bunga pic yang masing-masing melambangkan banyak anak dan banyak rezek.